Minat baca masyarakat Indonesia
terbilang rendah bila dibandingkan dengan negara-negara lain. Berikut data-data
mengenai tinggi rendahnya minat baca masyarakat di Indonesia. (CNN Indonesia)
Para ahli pendidikan dunia
menyoroti kebutuhan pendidikan di masa depan, berporos pada kemampuan nalar,
yang mencakup daya pikir logis, yang berkaitan erat dengan literasi. Laporan
UNESCO tahun 2006 tentang literasi dunia menyebut, hak literasi sebagai bagian
esensial dari hak pendidikan. Terpenehuinya hak literasi memungkinkan kita
mengakses sains, pengetahuan dan teknologi. Sayangnya, minat Membaca masyarakat
Indonesia, masih terbilang rendah. Literasi, masih banyak yang berparadigma
pada kemampuan membaca dan menulis semata. Dan upaya menumbuhkan kesadaran
literasi bangsa Indonesia. (Text : CNN Indonesia)
Mendikbud dalam arahannya mengatakan bahwa keberhasilan literasi ditentukan anak. anak harus senang membaca selain itu orangtua juga berperan penting dalam keberhasilan anak.
Pola asuh anak agar suka belajar membaca dan menulis
Komentar
Posting Komentar